Monday, August 25, 2014

Daftar Situs Penyedia Layanan Blog Gratis

Ada beberapa hal yang membuat orang sangat berminat dan tertarik dengan dunia blogging, beberapa alasan kenapa mereka membuat blog dan menuliskan sebuah artikel dalam dengan susah payah di blognya.diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Berbagi Informasi
  • Sekedar Hobi
  • Menyimpan File
  • Menambah Teman, dll


Aktifitas blogging memang menyenangkan apabila kita benar-benar menikmatinya, selain itu juga bisa menghasilkan uang apabila isi artikel yang kita buat bermanfaat dan sudah ramai dikunjungi visitor.Namun yang menjadi pertanyaan adalah bagaimana kita dapat menghasilkan uang dari hasil ngeblog tersebut?

Jawabnya adalah dengan menawarkan orang lain untuk memasang iklan di blog kita, atau dengan menjual produk lalu kita iklan lewat blog kita.


Terkadang orang berfikir bahwa untuk membeli sebuah domain ataupun web hosting tentulah mahal, namun jangan khawatir, bagi teman-teman yang ingin ngeblog tanpa harus mengeluarkan dana sepeserpun karena banyak situs yang menyediakan layanan untuk membuat blog gratis, diantaranya adalah sebagi berikut :

Wordpress (www.wordpress.com)
Menurut saya wordpress adalah rivalnya blogger.Banyak blog yang menggunakan layanannya untuk membuat sebuah blog,namun layanan ini tidak sepenuhnya gratis dan ada pula yang berbayar.

Blogger (www.blogger.com)
Hari gini siapa yang tidak kenal dan tahu dengan platform yang sangat terkenal ini.Blogger adalah milik google dan banyak sekali blog yang menggunakan layanan blogger.com

Tumblr (www/tumblr.com)
Tumblr merupakan layanan gratis yang beberapa waktu lalu telah dibeli Yahoo.

Blogdetik (www.blogdetik.com)
Layanan untuk membuat blog asal indonesia ini mempermudah penggunanya karena menggunakan bahasa indonesia.Kelebihan blog ini adalah dapat untuk dipasang iklan,dan kapasitas yang disediakan sekitar 100 Mb.

Website 123 (www.website123.com)
Layanan untuk membuat blog ini terbilang masih baru namun sudah banyak yang menggunakannya dan anda pun juga dapat membuat blog grastis di blog ini.

Sekian info saya mengenai daftar situs penyedia layanan blog gratis, semoga bermanfaat.



No comments:

Post a Comment